Posted by : Unknown Kamis, Juni 23, 2011

Yang perlu disiapkan untuk perjalanan ke puncak Mahameru - Gunung Semeru :
(hasil dari pengamatan pengalaman 3tahun yg lalu)

Barang :
-Tenda complit/Sleepingbed
-Matras
-Pisau Dapur
-Senter + baterai untuk 3hari
-Parafin, dan peralatan masak seperlunya
-Tissue
-P3K,Balsem atau sejenisnya
-Kantong Plastik /org (untuk membawa sampah turun kembali)

Logistik:
-Mie Instan,Roti,Naget,dll
-Energen atau sejenisnya
-Madu (bisa di oles dibibir menjaga agar tidak kering)
-Beras (dimasak ketika mau pulang saja dan jika persediaan masih ada)


Perizinan:
usahakan beregu/berkolompok minimal 3 orang. karena petugas tidak akan memberikan pelayanan perijinan bagi yang melakukan pendakian sendirian.
perijinan di kantor TN. Bromo Tengger Semeru melalui kantor Seksi Pengelolaan TN Wilyah II (SPTN II) di Tumpang dengan nomor telpon (0341) 787972 bagi pendaki dari pintu masuk Malang, dan kantor Resort Pengelolaan TN Wilayah Ranupani bila pendaki dari pintu masuk Lumajang. Berkas yang perlu disiapkan untuk perijzinan :
- Fotocopy identitas diri sebanyak 2 rangkap untuk masing-masing calon pendaki
- Mengisi Biodata Semua Pengikut : Nama lengkap, umur, alamat beserta nomor telpon keluarga yang bisa dihubungi masing-masing.
- Membayar karcis masuk,asuransi, dan surat ijin pendakian /orang -+10rebu


Angkutan:
-20rebu /org naik truk sayuran yang banyak terdapat di belakang pasar terminal Tumpang
(dg catatan stand by dipasar jam 5 pagi,sekalian bareng orang 2 perkampungan ranu pane selepas dr pasar tumpang.saran karena lebih efisens). kalau naik jeep 250 rebu sekali angkut

*mulai meninggalkan pos-I anda tidak akan menjumpai penjual makanan sepanjang perjalanan. jadi persiapkan!!
*jika ada saran atau kritik bisa langsung dicoment. untuk rule selanjutnya bisa dibaca d bagian selanjutnya. thk's.

- Copyright © Ini baru H:I:D:U:P - Skyblue - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -